Sosialisasi Pencegahan dan Penanganan KGB, OSCEA Kelurahan Podosugih di RW II

Tim dari Kelurahan Podosugih melakukan penyuluhan dan sosialisasi Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Berbasis Gender (KGB), Ekploitasi dan Penyalahgunaan Seksual Anak di Ranah Daring (OCSEA) bagi Forum Anak Kelurahan Podosugih Kota Pekalongan di Ibu-ibu PKK RW II (selasa, 11 Juli 2023)